-->

Apa itu Hamil?

 
a. Apa itu Hamil ( Kehamilan ) ??

  • Kehamilan adalah masa di mana seorang wanita membawa embrio atau fetus di dalam tubuhnya.
  • Kehamilan adalah Proses pembuahan sel telur di dalam rahim wanita karena di buahi oleh sperma laki-laki
Kehamilan manusia terjadi selama 40 minggu antara waktu menstruasi terakhir dan kelahiran (38 minggu dari pembuahan).

b. Istilah-istilah Kedokteran dalam Kehamilan
  • Istilah medis untuk wanita hamil adalah Gravida. 
  • Manusia di dalamnya disebut Embrio ( dalam minggu-minggu awal kehamilan)
  • Selanjutnya di sebut Janin  (sampai kelahiran)
  • Wanita yang hamil untuk pertama kalinya disebut Primigravida atau Gravida 1
  • Sedangkan wanita yang belum pernah hamil dikenal sebagai Gravida 0 

c. Masa Kehamilan di bagi menjadi 3 Periode
  • Triwulan Pertama ( 1 s/d 3 bulan )
  • Triwulan Kedua ( 4 s/d 6 bulan )
  • Triwulan Ketiga 7 s/d 9 bulan )

d. Bagaimana Cara Menjaga Kehamilan agar Tetap Sehat ??
  • Menjaga Kebersihan Badan ( Mandi lebih sering )
  • Tidak Menggunakan Sepatu Hak Tinggi
  • Rajin Berolahraga ringan
  • Banyak memakan makanan yang mengandung Vitamin, Karbohidrat, protein, lemak, garam-garaman, dan Kalsium
  •  Tidur 7 - 8 Jam Sehari
  •  Tidak beraktifitas terlalu padat
  • Hindari stress

e. Bagaimana Cara Mengatasi Kehamilan ??

Tidak sedikit orang yang tidak atau belum ingin Hamil, salah satu hal nya bisa dari faktor ekonomi, atau faktor internal lainnya. Untuk itu disarankan bagi pasangan yang ingin menunda kehamilan adalah sebagai berikut:
  • Gunakan alat pengaman ( Kondom )
  • Lakukan Program KB ( Keluarga Berencana )


0 Response to "Apa itu Hamil?"

Posting Komentar

Terimakasih atas kunjungan anda, Berkomentarlah sesuai Tema dan Judul Postingan pada blog Terbarutau, Komentar yang mengandung unsur SPAM dan SARA akan dihapus..

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel