-->

Peta Banjir Jakarta



Berikut adalah peta lokasi titik banjir di jakarta yang masih tergenang air sampai hari ini senin, 20 Januari 2014. Sejumlah rute ada yang terputus dan sama sekali tidak dapat di lalui oleh kendaraan.



Berikut titik-titik banjir di Jabodetabek yang dilaporkan Kodam Jaya:

1. Jakarta Selatan di Kelurahan Pengadegan dan Kalibata. Ketinggian 1-1,5 meter. Personel yang diturunkan 1 Satuan Setingkat Kompi (SSK).

2. Jakarta Timur di daerah Kampung Pulo dan Rawajati. Ketinggian air 1-1,5 meter. Personel 2 SSK.

3. Jakarta Utara di daerah Rawa Buaya dan Kapuk Raya. Ketinggian air 1 meter. Personel 1 SSK.

4. Kabupaten Bekasi di daerah Babelan, Jatimulya, Tambun. Ketinggian 1-2 meter. Personel 4 SSK.

5. Jakarta Pusat di daerah Cempaka Putih, Tanah Abang, dan Petamburan. Ketinggian air rata-rata 90 cm.

6. Jakarta Utara di daerah Kampung Sawah, Semper Timur, depan kantor Wali Kota Jakarta Utara. Ketinggian air 90-110 cm.

7. Tangerang di Pedurenan, Ciledug Indah, Petir. Ketinggian air 60 cm. Personel 1 SSK.

8. Kota Bekasi di daerah Jati Asih, Kranji, dan Pondok Gede. Personel 1 SSK.

9. Depok. Rehabilitasi perbaikan tanggul Kali Laya.

0 Response to "Peta Banjir Jakarta"

Posting Komentar

Terimakasih atas kunjungan anda, Berkomentarlah sesuai Tema dan Judul Postingan pada blog Terbarutau, Komentar yang mengandung unsur SPAM dan SARA akan dihapus..

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel